Lowongan Kerja di PT Perkebunan Nusantara IX

MonWnews.com, Jakarta – PT Perkebunan Nusantara IX (Persero) adalah perusahaan di Indonesia di bidang perkebunan. Perusahaan ini mengelola komoditi karet, Teh, Kopi, Tebu dan agrowisata.

PTPN IX saat ini juga mengembangkan diversifikasi usaha dengan menjadi salah satu anggota konsorsium yang mengelola Kawasan Industri Terpadu Batang (KITB)

Perkebunan Nusantara IX (Persero) membuka lowongan kerja dengan posisi Landscape officer PKWT dengan kualifikasi:

– Usia maksimal 35 tahun
– Pendidikan minimal S1 Arsitektur Landscape
– Berepengalaman dan memiliki kemampuan mengoperasikan AutoCAD, SketchUp, dan sejenisnya
– Diutamakan memiliki SKA landscape ahli muda
– Memiliki kemampuan komunikasi dengan baik
– Wajib menyertakan portofolio desain
– Bersedia berkomitmen sesuai dengan ketentuan perusahaan

Jika anda berminat dan memiliki kualifikasi yang dibutuhkan lowongan kerja diatas silahkan daftar secara online paling lambat 18 Januari 2023 sebagaimana tercantum pada link yang ada di Instagram PTP IX https://www.instagram.com/p/CnQq-pzvFAN/

Untuk info lebih lanjut, PTP IX melalui akunnya tersebut menyatakan bahwa yang berminat pada lowongan ini bisa menghubungi:

087721369720 (Arinda)
0895380635661 (Rony)